Manusia Lukisan (bukan) Lukisan Manusia
Posted on Sabtu, 28 September 2013
Apa yang ada dibenak kalian kalau melihat lukisan ini?
Mungkin jika dilihat hasil akhirnya tampak seperti lukisan manusia di atas kanvas biasa layaknya lukisan pada umumnya.
Tapi, di tangan Alexa Meade
seniman asal Amerika ini membuat beda setiap lukisannya yaitu
menjadikan manusia itu sendiri sebagai obyek dan media lukisannya...
Dengan kata lain lukisan di atas itu ya bener-bener manusia yang dilukis
diseluruh badannya. (body painting)
Gak percaya itu manusia asli?
Discussion